Metro

Samsat keliling tersedia di 14 lokasi Jadetabek pada Selasa

Perhatikan sebelum mendatangi Samsat Keliling untuk membawa dokumen-dokumen yang diperlukan seperti KTP, BPKB, dan STNK yang masing-masing dilampirkan fotokopi

Jakarta (INFOSELEB) – Polda Metro Jaya menyediakan layanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Keliling untuk memudahkan pemilik kendaraan membayar kewajiban perpajakan yang dihadirkan di wilayah Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jadetabek), Selasa.

Melalui akun resmi TMC Polda Metro Jaya di X, wilayah-wilayah itu sebagai berikut:

    Perhatikan sebelum mendatangi Samsat Keliling untuk membawa dokumen-dokumen yang diperlukan seperti KTP, BPKB, dan STNK yang masing-masing dilampirkan fotokopi.

    Gerai Samsat Keliling hanya melayani pembayaran PKB tahunan, sedangkan untuk perpanjangan STNK (lima tahunan) dan ganti pelat nomor kendaraan harus mendatangi kantor Samsat terdekat.

    Pewarta: Lifia Mawaddah Putri

    Artikel Terkait

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Back to top button